Cara Mengganti Warna Rambut

Posted by Zona Belik Indonesia  |  at  Friday, July 20, 2012 No comments

Siang gan, sekarang ane akan share tips utk mengganti warna rambut dengan menggunakan Photoshop cs3
caranya simple tapi menarik. pastinya sobat ingin mencobanya bukan? udah langsung aj Cekidot!!!!

Nb: ane saranin ye pake photoshopnya yg cs3







1. Buka Photoshop, kemudian buka gambar yg akan diedit.


Contoh foto yg akan saya edit














 2Seleksi dengan menggunakan Polygonal Lasso Tools atau dengan tool lain yg sobat kuasai kemudian seleksi area rambut dengan teliti



















3. Pilih Select > Modify > Feather


















4. Set feather menjadi 10 pixels








Kira kira hasilnya menjadi seperti ini:

















5. Pilih Image > Adjustment > Variation 






















6. Pilih warna yg akan sobat pakai






















7. Setelah selesai memilih, klik Ok

Yup... selesai hasilnya kira2 menjadi seperti ini



















Punya ane emang kurang bagus. tp ane yakin punya sobat lebih bagus lagi

nah, yang belum mengerti silakan lihat video dibawah ini.





About the Author

Write admin description here..

Get Updates

Subscribe to our e-mail newsletter to receive updates.

Share This Post

0 komentar:

Silahkan Menulis Komentar Anda dibawah ini. Harap tidak Memberi komentar yang Menyangkut Unsur-unsur SPAM, SARA, Terutama PORNOGRAFI, Terima kasih.

Blogger templates. Proudly Powered by Blogger.
back to top